Cara Membuat Tekwan

3 komentar

Ada 2 Macam Jenis Tekwan yang kami Jual yaitu:Tekwan Kering Ikan Gabus dan Tekwan Kering Ikan Kakap Masing Masing Bahan Kami memberikan spasifikasi harga yang berbeda, berikut harga yang kami tawarkan; ·         Tekwan Kering Ikan Gabus  Rp. 45.000 / kg ·         Tekwan Kering Ikan Kakap Rp. 35.000 /...

Pempek Adonan Dasar

2 komentar

BAHAN: 500 gram daging ikan tenggiri atau ikan gabus (pilih yang betul-betul segar) 10 sendok makan air es 2 1/2 sendok makan tepung terigu 150 gram tepung kanji 2 sendok teh garam 1/2 sendok teh vetsin CARA MEMBUAT : 1. Haluskan ikan dengan saringan sampai lembut. 2. Masukkan air es, vetsin, dan garam. Aduk sampai lengket. Tambahkan tepung terigu dan kanji sambil diuleni hingga tidak menempel...

Versi II

0 komentar

Bahan 1: 1 kg bersih daging Ikan Tenggiri, haluskan dengan blender 200 ml air 2 butir telur Bahan 2: 50 gram Tepung terigu 2 sendok makan garam 2 sendok teh gula pasir 4 siung bawang putih 200 ml air Bahan 3: 800 gram tepung Sagu tani + sedikit tepung Tan Mien Cara membuat: 1. bahan 1 dicampur dan diaduk-aduk dengan jari tangan sampai tercampur homogen. masukan kulkas, biarkan menjadi mengental. 2. Bahan 2, dicampur dan didihkan dengan api kecil sambil diaduk terus sampai mengental, dinginkan...

Versi III

1 komentar

Sumber: detikfood Bahan: 1 Cangkir (1 bagian) Ikan Tenggiri Giling 1 Cangkir (1 bagian) Air putih Garam secukupnya 2 sdm minyak goreng Tepung kanji secukupnya Saus Cuko: 1 kg gula merah yang bagus,potong-potong cabai rawit sesuai selera 200 g bawang putih 3 sdm cuka putih/air asam/air jeruk nipis garam secukupnya 2 liter air Cara Membuat: 1.     Campur ikan giling dengan air dan garam hingga benar-benar larut dan cukup asinnya. 2.     Tambahkan...

Versi IV (Untuk sikon di Jerman, versi Echa)

0 komentar

Bahan: 500 gr Rotbarschfilet atau Victoriabarschfilet atau Pangasiusfilet, dll 25 gr terigu 2 sdt garam 100 cc air 25 gr Speisestaerke *) (bisa diganti dengan maizena atau ditiadakan) 200-350 gr tapioka**) sedikit minyak sayur untuk air rebusan Cara Membuat: 1.     Cairkan ikan kalau membeli ikan yang beku. Mencairkannya alami saja, jangan dengan microwave. Dalam...

Pempek Udang

1 komentar

Sumber: Cek Lina Porsi: 15 pempek kapal selam Bahan: 1 kg udang segar 1 kg telur 8 ons tapioka aram penyedap (optional) Cara Membuat: 1.     Bersihkan bagian kepala dan ekor udang, haluskan. 2.     Campur tepung dan bumbu lain. 3.     Uleni hingga kalis. 4.     Bentuk menjadi pempek selam. 5.     Rebus hingga matang. 6.     Angkat dan tiriskan. Goreng...

 
  • Wisata Kuliner Palembang © 2012 | Designed by Rumah Dijual, in collaboration with Web Hosting , Blogger Templates and WP Themes